Cara download file jar dengan Opera Mini
Assalamua’laikum wr.wb
Malam sobat,saya hari ini ingin berbagi tips anti galau...
tapi bukan tips anti galau karena gagal bercinta melainkan galau karena gagal
mendownload ...
Bagi sobat yang gemar browsing dan download menggunakan
opera mini tips ini akan sangat membantu sobat saat ingin mendownload file
berformat .jar
Saat kita menggunakan browsing opera mini kemudian kita ingin mendownload file
dengan format .jar kita akan langsung di alihkan ke browser hand phone, ini
dikarenakan opera mini tidak work untuk mendownload file dengan format .jar
oke langsung kita mulai aja
Di sini saya menggunakan opera mini next, kalau belum punya
silahkan download DISINI
masuk ke link download file.jar yang akan kita ubah
formatnya,dengan cara “open in new tab” (arahkan pointer ke link, kemudian
tekan angka 1, pilih open in new tab )
kemudian akan muncul pertanyaan pilih “NO/TIDAK” (jika
menggunakan opera mini v-5 kebawah tidak akan muncul pertanyaan peringatan jadi
gunakan teknik stop sebelum di alihkan ke browser hp,caranya yaitu saat muncul
layar putih langsung klik stop)
-Kemudian copy link yang ada di adres bar
- jika sudah di copy, buka tab baru dan masuk ke www.docspal.com
-Jika sudah paste/masukan link url yang kita copy tadi ke
kolom “Enter file url” kemudian klik “Add”
-selanjutnya masuk kekolom “convert to” pilih format apa yang
akan kita gunakan,saya sarankan sebaiknya di convert ke ZIP-zip agar nantinya
mudah untuk di ubah kembali ke .jar
-nah jika sudah klik convert pada “step 3”
-Tunggu sejenak hingga muncul link download di bwah,kalau
sudah muncul tinggal klik saja untuk mendownloadya
kalau sudah selesai mendownload sekarang kita masuk ke
langkah selanjutnya yaitu merubah file zip yang kita download tadi ke format.jar
agar bisa di instal di hp
Di sini saya menggunakan applikasi BluFTP untuk merubahnya (bisa
menggunakan applikasi lain seperti mobi explorer dll)
Jika belum punya BlueFTP dan Mobi Explorer bisa di download Disini
-Buka BlueFTP
-cari file
yang sudah di download tadi
-jika sudah
ketemu klik menu>rename item
Contoh: opera_mini.zip menjadi opera_mini.jar
Klik ok, selesai
deh tinggal di instal...
Untuk cara
mengambil screen shoot pada opera mini seperti
gambar2 di atas masuk ke cara mengambil screen shoot aplikasilangsung dari hp
Tidak ada komentar:
Posting Komentar